MISI JNE BANDUNG UTAMA & GARUDA BANDUNG REBUT FANS BANDUNG

BANDUNG, 23 November 2015 – Turnamen Preseason Indonesian Basketball League (IBL) musim ini siap digelar di C’tra Arena, Bandung selama sepekan (24 s/d 29 November). 12 klub IBL akan mengikuti turnamen ini yang terbagi dalam tiga pool (masing –masing terdiri dari 4 klub). Setiap juara grup dan satu runner up terbaik (dihitung berdasarkan total avarage poin secara keseluruhan) akan lolos kebabak semifinal. Preseason pada umumnya … Continue reading MISI JNE BANDUNG UTAMA & GARUDA BANDUNG REBUT FANS BANDUNG