Dari Tukang Buah Hingga Merajut Asa Di CLS Knights
Kehidupan itu seperti roda yang berputar dan penuh dengan misteri. Mungkin itulah yang juga dialami Koko Heru Setyo Nugroho pelatih kepala CLS Knights Indonesia saat ini. 19 tahun yang lalu Koko panggilan kesehariannya hanyalah seorang tukang buah dengan upah penghasilan 20 ribu perbulan. Masa lalunya akrab dengan kegetiran hidup. Demikian pula dengan karir basketnya yang pasang surut sejak ia mulai terjun ke basket pro ditahun … Continue reading Dari Tukang Buah Hingga Merajut Asa Di CLS Knights
MERPATI BALI DILIRIK PRODUSEN SEPATU LOKAL DAN PUSAT KEBUGARAN
Jelang bergulirnya Kompetisi Basket Putri Srikandi Indonesia, salah satu tim kontestan yakni Merpati Bali, mendapat angin segar dari salah satu produsen sepatu lokal. Klub kebanggaan masyarakat Pulau Dewata tersebut, mendapatkan sponsor Eagle selama satu musim kedepan. Masuknya sponsor tersebut tidak hanya merupakan kebanggaan bagi Merpati Bali semata, namun ini juga merupakan terobosan positip khususnya untuk Kompetisi Basket Putri yang sudah mulai dilirik oleh sponsor kedepannya, … Continue reading MERPATI BALI DILIRIK PRODUSEN SEPATU LOKAL DAN PUSAT KEBUGARAN
CLS KNIGHTS SURABAYA RESMI BERLAGA DI AJANG ASEAN BASKETBALL LEAGUE 2017-2018
CLS Knights Surabaya secara resmi berlaga diajang ASEAN Basketball League musim 2017-2018 yang diikuti oleh sembilan tim. (enam tim dari Asean dan tiga lainnya dari Hongkong, China, Taiwan). Delapan tim lainnya yang berlaga diajang ini adalah Hong Kong Eastern Sports Club, Singapore Slingers, Alab Pilipinas, Nanhai Long Lions, Saigon Heat, Westports Malaysia Dragons, Mono Vampire Basketball Club, Formosa Dreamers. Saat menghadiri acara konferensi pers launching … Continue reading CLS KNIGHTS SURABAYA RESMI BERLAGA DI AJANG ASEAN BASKETBALL LEAGUE 2017-2018
Signature Dunk 4 on 4 Basketball Competition is the first competition for street-basketballer in Indonesia
Signature Dunk 4 on 4 Basketball Competition is the first competition for street-basketballer in Indonesia dengan konsep 4 lawan 4. Kompetisi ini merupakan modifikasi dari format basket resmi yang dikombinasikan dengan unsur streetball yang sudah ada. Jumlah pemain yang bertanding adalah 4 orang untuk masing-masing team, dan lapangannya sendiri menggunakan setengah lapangan basket yang berada di dalam cage. Signature Dunk 4 on 4 Basketball Competition … Continue reading Signature Dunk 4 on 4 Basketball Competition is the first competition for street-basketballer in Indonesia
